Keindahan Pantai Trio Gili |
Pantai Trio Gili adalah pantai yang terkenal di daerah Gili yaitu
gili air, gili meno dan gili trawangan. Trio gili merupakan sebuah kepulauan yang ada di daerah lombok. Trio gili adalah salah satu dari sekian banyak tujuan wisata yang sangat ramai di datangi oleh para wisatawan dari mancanegara. Tempat wisata trio gili terkenal dengan keindahan alam dan laut yang eksotis. Pulau pulau di trio gili tersebut memiliki laut yang masih bersih dan pemandangan bawah laut yang sangat indah. Wajar saja jika pemandangan ini membuat banyak wisatawan mancanegara berlama-lama tinggal disana.
Gili Meno |
Banyaknya turis di daerah tempat wisata di trio gili adalah karena daerah tersebut memiliki banyak lokasi yang Sangat indah dan dekat dengan kota. Sehingga tak susah akomodasi namun pemandangan alamnya sungguh menawan. Untuk mencapai ketiga gili tersebut anda membutuhkan sewa perahu pasalnya jarak antar pulau lumayan jauh. Biaya sewa perahu untuk mencapai pulau trio gili cukup mahal. Jadi anda sebaiknya menyiapkan dana yang besar untuk berwisata disini. Jika anda menyewa perahu dari kecinan anda bisa dikenai biaya 800 ribu untuk pulang dan pergi menuju trio gili.
Gili Trawang |
CIndamo |
Tak hanya itu anda juga bisa bersepeda, naik cidamo yaitu kereta khas lombok yang menggunakan kuda mengelilingi pulau menikmati keindahan gili trawangan yang eksotis.
Penginapan di daerah Trio Gili |
Bersepeda mengelilingi Gili Trawang |
Tempat penjualan tiket penyebrangan di pelabuhan Bangsal, Lombok.
Jeti, pintu masuk Gili Trawangan. |
Pos tempat penjualan tiket kapal penyebrangan di Gili Trawangan. Sedikit lebih baik jika dibandingkan dengan pelabuhan Bangsal..
Jalan utama di Gili Trawangan. Jangan membayangkan jalan besar beraspal, jalan di sini masih terbuat dari tanah / pasir.
*TRIMAKSIH SUDAH MENGUNJUNGI ARTIKEL SAYA*
0 comments:
Post a Comment